Sabtu, 15 Juli 2023
Malam keakraban santri MBST diadakan di pantai Jungkwok Gunungkidul. Kegiatan tersebut dalam rangka, masa orientasi, untuk mengakrabkan persaudaraan antara teman satu dengan lainnya. Malam kesepakatan santaiMetode diskusi dan presentasi.Santri secara berkelompok berdiskusi tentang apa yg menjadi tujuan, cara mencapai dan tahapan apa yg akan dilalui selama menjadi Santri MBST.Selama berdiskusi santri saling memberikan masukan, ide dan saran serta menghargai pendapat rekannya kemudian dari hasil diskusi td secara bersepakat ditulis dlm kertas memo.Tahapan terakhir santri mmprrsentasikan hasil diskusinya disampaikan pd kelompok lain.Kelompok lain memberikan komentar dan tanggapan.Dalam sesi presentasi siswa diberikan 4 tugas: ada yg jadi Mc/moderator, penyampaian hasil diskusi, ada yang jadi penjawab pertanyaan dan terakhir kesimpulan/notulendin.Terlihat semua siswa aktif dan antusias dlm mengikuti sesi ini.Menjadi kali pertama mereka berkeliaran malam dipingir dibulan ombak di pantai.
By. Kingwan Pantai Jungwok,